Patroli Sat Samapta Polres Tasikmalaya Kota, Gagalkan Perang Sarung Antar kelompok Remaja

    Patroli Sat Samapta Polres Tasikmalaya Kota, Gagalkan Perang Sarung Antar kelompok Remaja
    PATROLI

    Polres Tasik Kota- - Merespon pengaduan warga, tim Patroli Maung Galunggung Polres Tasikmalaya Kota gagalkan rencana perang sarung antar kelompok remaja menjelang sahur, di jalan Padasuka, Kecamatan Tawang dan Jalan Baru Purbaratu  Kota Tasikmalaya Minggu 17 Maret 2024 Dinihari.

    Kapolres Tasikmalaya Kota, AKBP Joko Sulistiono melalui Kasat Samapta AKP Hartono mengatakan, Pihaknya mengagalkan remaja yang hendak tauran itu berdasrkan informasi dari masyarakat.

    "Ini berawal adanya laporan masyarakat bahwa ada puluhan remaja berkumpul di tepi jalan tersebut, " Kata Kasat Samapta AKP Hartono Kepada Wartawan Minggu Malam.

    Usai meneriama laporan tersebu pihaknya langsung memerintahkan Tim Maung Galunggung untuk melakukan Patroli Kawasn Tersebut.

    "Setelah mendapat Inforamsi Itu kami langsung perintahkan anggota untuk melakukan patroli ke daerah itu, " Ujarnya.

    Melihat Kedatangan Polisi Puluhan Remaja Pun Langsung kabur kocar - kacir polisi hamya mengamankan beberapa remaja.

    "Ketika kami patroli dan melewati mereka, Mereka pun langsung kabur dan kami hamya mengamankan beberapa orang Remaja, " Terang Dia.

    Hasil interogasi atas para remaja, muncul pengakuan, bahwa untuk rencana perang sarung, antar kelompok telah berkomunikasi menggunakan grup WhatsApp. Juga ditentukan lokasi perang sarung di Jalan Baru Purbaratu, Kota Tasikmalaya.

    Para remaja itu pun diamankan Ke Mapolres Tasikmalaya Kota untuk diberi pembinaan serta memanggil orang tuanya masing Masing.

    Pihaknya juga menegaskan, polisi akan terus berupaya menjaga kondusifitas Kota di Kota Tasikmalaya terlebih di Bulan Ramadan.

    "Apalagi ini momen berpuasa bulan Ramadan. Sebaiknya masyarakat saling bertenggang rasa di bulan suci, sehingga perlu dijaga tanpa keonaran, " Paparnya.

    Selain itu pihaknya juga akan terus melakukan patroli wilayah, dalam menjaga situasi agar tetap aman dan nyaman selama bulan Ramadan. 

    "Kami imbau kepada masyarakat agar tidak melakukan perang sarung karena meresahkan dan apabila warga melihat atau mengetahui kejadian adanya perang sarung, laporkan segera ke Pihak Kepolisian, " Tutup AKP Hartono.

    patroli sat samapta polres tasikmalaya kota gagalkan perang sarung antar kelompok remaja
    Tasikmalaya Kota

    Tasikmalaya Kota

    Artikel Sebelumnya

    Dengan Tarawih Keliling, Upaya Polsek Tamansari...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Cihideung Sampaikan Himbauan Kamtibmas,Antisipasi...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Tekankan Peran Penting Pemuda Muhammadiyah Dalam Wujudkan Indonesia Emas 
    Kapolri Beri Kenaikan Pangkat Anumerta ke Almarhum AKP Ulil Ryanto
    SINERGITAS TNI-POLRI,, BHABINKAMTIBMAS POLSEK RAJAPOLAH POLRES TASIKMALAYA KOTA LAKSANAKAN GIAT SAMBANG WARGA
    Sinergitas TNI Polri Polsek Kawalu, Hadiri Kegiatan Rapat Pleno di Kelurahan Urug
    Kapolres Tasikmalaya Kota Pimpin Serah Terima Jabatan Kasat Reserse Narkoba dan Kasat Tahti
    Kapolres Tasikmalaya Kota Pimpin Press Release Kasus Tindak Pidana Pengeroyokan dan Penganiayaan Mengakibatkan Korban Meninggal Dunia
    Cegah Paham Radikalisme, Polri Tekankan Pentingnya Upaya Kontra Radikal 
    Sinergitas TNI Polri Polsek Kawalu, Hadiri Kegiatan Rapat Pleno di Kelurahan Urug
    Kapolri Apresiasi Anggota Brimob yang Berhasil Bebaskan Pilot Susi Air Korban Penyanderaan KKB 
    SINERGITAS TNI-POLRI,, BHABINKAMTIBMAS POLSEK RAJAPOLAH POLRES TASIKMALAYA KOTA LAKSANAKAN GIAT SAMBANG WARGA
    POLSEK PAGERAGEUNG POLRES TASIKMALAYA KOTA POLDA JABAR TAHUN 2024 DI WILAYAH HUKUM POLSEK PAGERAGEUNG TELAH MELAKSANAKAN SILATURRAHMI DAN TATAP MUKA DENGAN PIHAK MTSN 2 TASIKMALAYA KEC.PG.AGEUNG
    Sambang dan Patroli Polsek Cisayong, Jelang Pilkada serentak 2024, Sampaikan pesan Kamtibmas
    Shalat Tarawih Keliling, Wujudkan Sinergitas Polsek Sukaratu dengan Stakeholder lainnya
    Antisipasi Tindak Kriminal, Polsek Sukaresik Pantau Obyek vital
    Patroli siang  antisipasi kerawanan C3 di wilayah Hukum Polsek Cisayong dengan memberikan himbuan  Harkamtibmas.
    Bhabinkamtibmas Kelurahan Setiamulya Polsek Tamansari, Tingkatkan Sambang Warga Jelang Pilkada Serentak
    Sinergitas TNI-Polri Polsek Indihiang Polres Tasik Kota,  Monitoring  penyaluran Bansos Pangan  di Kelurahan Parakannyasag. 

    Ikuti Kami